Pages

19 July 2010

Cara Setting HP sebgai modem GPRS

Hampir semua orang pada saat ini mempunyai handphone. Mereka ingin menggunakan handphone mereka secara maksimal seperti menggunakannya untuk akses internet namun mereka tidak tahu bagaimana cara mensetting GPRS handphone mereka sesuai provider yang mereka gunakan masing-masing.

Mereka sudah berusaha untuk menanyakan ke teman mereka, call center operator yang dipakai untuk menanyakan bagaimana caranya mensetting GPRS handphone mereka, namu terkadang upaya tersebut sia-sia. Kami akan memberikan anda cara setting GPRS sesuai provider/operator yang anda gunakan.

- Excelcomindo
APN : www.xlgprs.net
Username: xlgprs
Password: proxl
DNS: 202.152.254.245 / 202.152.254.246
Proxy: 202.152.240.50 port 8080/9201

- IM3
APN: www.indosat-m3.net / wap.indosat-m3.net
Username: gprs
Password: im3
DNS: 202.155.46.66 / 202.155.46.77
SMTP: mail.indosat-m3.net
Proxy: 10.19.19.19 port 8080/9201

- Indosat(Matrix)
APN: satelindogprs.com / indosatgprs
Username: guest
Password: guest
DNS: 202.155.46.66 / 202.155.46.77
SMTP: smtp.indosat.net.id
Proxy: 202.152.162.88 port 8080/9201

- Telkomsel
APN: internet / telkomsel
Username: wap
Password: wap123
DNS: 202.152.0.2 / 202.155.14.251 / 202.155.14.253
SMTP: mail.telkomsel.com
Proxy: 10.1.89.130 port 8000/9201

Selamat mencoba, Good Luck


Admin: s60_forum

0 comments: